Topik: TOD
Hadirkan Hunian Efisien, Produktif, dan Sehat, Konsep TOD Adalah Kunci Atasi...
RealEstat.id (Jakarta) – Badan Pengelola Tabungan Perumahan Rakyat (BP Tapera) bekerja sama dengan Japan Housing Finance (JHF), menyelenggarakan Seminar Transit Oriented Development (TOD), Senin (26/8/2024).
Transit Oriented...
Keajaiban Senen: Beli Apartemen, Dapat Kereta!
RealEstat.id (Jakarta) – Malam ini saya hendak pergi ke Milan. Mencari cercah nilai keajaiban. Mencari portofolio kebahagiaan. Memungut tangkapan nilai (value capture) dari kota mode tersebut....
Didukung Jalur MRT Timur-Barat, Potensi Kawasan Talaga Bestari Kian Menawan
RealEstat.id (Tangerang) – Talaga Bestari merupakan salah satu proyek pengembangan kawasan perumahan terpadu yang dikembangkan oleh PT Intiland Development, Tbk (DILD) di kawasan di Cikupa, Tangerang.
Dikembangkan sejak...
Sejumlah Sentimen Positif Dorong Permintaan Apartemen Jakarta di Semester II 2024
RealEstat.id (Jakarta) – Konsultan properti Colliers Indonesia memprediksi permintaan apartemen di Jakarta akan mengalami peningkatan di sisa Semester I, terutama di Semester II 2024 nanti.
Ferry Salanto, Head...
Kesungguhan Pembangunan Perumahan Rakyat: Percepatan, Percepatan, Percepatan
RealEstat.id (Jakarta) – Jika memang Indonesia Emas 2045 adalah rumah utama, maka ruang waktu 2024 - 2029 adalah serambinya. Kudu dijaga dan disukseskan, kinerja dan tata...
Garap 31 Proyek, Perum Perumnas Bidik Pendapatan Rp2,5 Triliun di 2024
RealEstat.id (Jakarta) – Perusahaan Umum Pembangunan Perumahan Nasional (Perum Perumnas) sukses mencapai pertumbuhan pendapatan sebesar lebih 30% di sepanjang Tahun 2023 lalu.
Hal ini disampaikan Budi Saddewa Soediro, Direktur...
Konsumen Kembali Minati Ritel Fisik, Konsep Omni Channel Mulai Dilirik
RealEstat.id (Jakarta) – Konsultan properti Cushman & Wakefield Indonesia, hanya satu proyek ritel yang rampung dibangun sepanjang tahun 2023, yang menambahkan 5.000 m2 (sekitar 0,1%) ruang ritel di...
Strategi Pengembangan TOD Jadi Prioritas Jangka Panjang Intiland Development
RealEstat.id (Jakarta) – Pengembang properti PT Intiland Development Tbk (DILD) menyadari bahwa pengembangan Kawasan TOD (transit oriented development) menjadi bagian penting dari perkembangan kota modern.
Kawasan TOD dinilai memiliki...
Poins Hadirkan Destinasi Pusat Kuliner di Kawasan TOD Lebak Bulus
RealEstat.id (Jakarta) – Kawasan Transit Oriented Development (TOD) Lebak Bulus, Jakarta Selatan terlihat mengalami perkembangan pesat. Dengan lokasi strategis serta kemudahan mengakses berbagai moda transportasi publik, menjadikan...
Stasiun Lebak Bulus Diusulkan Jadi Model Penyediaan Hunian Berbasis TOD
RealEstat.id (Jakarta) – The HUD Institute mengusulkan Stasiun Lebak Bulus, Jakarta Selatan dijadikan sebagai model kawasan hunian berkonsep TOD (Transit Oriented Development) pertama di Indonesia.
Zulfi...











